Konsep Kerjasama 9 ahli kesehatan profesional

Konsep kerjasama 9 ahli kesehatan profesional, secara bersama-sama bertanggung jawab terhadap kebutuhan dan pelayanan kesehatan anak-anak.

 

PHYSIOTHERAPY

 Fisioterapis menilai dan mengatur anak-anak dengan ketidakmampuan gerak dan kecacatan.Tujuan fisioterapis adalah membantu anak-anak untuk meraih potensi maksimal mereka secara terus menerus dengan intervensi secara fisik, nasehat atau edukasi dan sokongan.baca selengkapnya… klik disini

Keseimbangan dan koordinasi (bagian 2)

By :Setiawan, M Physio 

coordination.jpg 

l      Menganut prinsip motor learning

l      Latihan ketrampilan

l      Discrete skill

l      Continuous skill

l      Serial skill

l      Closed skill

l      Open skill

l      Motor learning: suatu rangkaian proses latihan atau pengalaman yang membawa ke arah perubahan kemampuan dalam melakukan aktivitas yang trampil yang sifatnya relatif permanen.baca selengkapnya… klik disini

Keseimbangan dan koordinasi (bagian 1)

By:Setiawan, M. Physio

balance1.jpg

·        Koordinasi meliputi semua aspek dari gerak termasuk keseimbangan, yang memungkinkan gerakan terjadi dengan bebas, bertujuan, akurat, dengan kecepatan, irama dan ketegangan otot yang terarah/terkontrol

·        Terminologi “Balance” dan “equilibrium” sering dipakai untuk makna yang sama yaitu keseimbangan

·        Keseimbangan juga bisa diartikan sebagai kemampuan relatif  untuk mengontrol pusat massa tubuh (center of mass) atau pusat gravitasi (center of gravity) terhadap bidang tumpu (base of support) baca  selengkapnya… klik disini

Dasar-dasar Program Latihan

Tiga tipe pokok latihan didalam dasar-dasar program latihan:

Sumber : ebooks physical examination

Alih bahasa: S.Rujito, AMF

Range-of-motion exercises  

Ini berguna untuk memperkecil atau mengurangi kekakuan dan membantu meningkatkan fleksibilitas.”Range of motion” adalah teknik dengan mengarahkan ke suatu area yang mana terjadi pergerakan sendi secara alami. Meskipun range-of-motion exercise ini bisa dilakukan setiap hari, range of motion ini dianjurkan dilaksanankan paling sedikit 2 hari sekali. baca selengkapnya… klik disini

Fisioterapi Pada Kesehatan Jama’ah Haji by S.Rujito, AMF

Fisioterapi Pada Kesehatan Jamaah Haji

Fisioterapi sebagai bagian dari pelayanan kesehatan, mempunyai peranan dalam meningkatkan derajat kesehatan, apa sich yang bisa diberikan fisioterapi pada jamaah haji?baca selengkapnya… klik disini